Asuhan keperawatan pada NY. M.H Dengan Chronic Obstructive Pulmonary Disease Rumah Sakit Bhayangkara Kupang

Seran Lo’o, Fransiska Soi (2019) Asuhan keperawatan pada NY. M.H Dengan Chronic Obstructive Pulmonary Disease Rumah Sakit Bhayangkara Kupang. Diploma thesis, Poltekkes Kemenkes Kupang.

[img] Text
KTI SISKA FIX.pdf

Download (2MB)

Abstract

Chronic obstruktive pulmonary disease adalah suatu kondisi ireversibel yang berkaitan dengan dispnea saat aktivitas dan penurunan aliran masuk keluar udara paru-paru. Klasifikasi luas dari gangguan, yang mencakup bronkritis kronis, bronkietasis, emfisema, dan asma. Tujuan penulisan karya tulis ilmiah ini yaitu menerapkan asuhan keperawatan pada Ny.M.H dengan masalah pemenuhan kebutuhan dasar oksigenasi. Metode yang digunakan adalah studi kasus. Waktu pengambilan kasus dilakukan pada 15 Juli sampai 18 Juli 2019 bertempat di Ruang Mawar Rumah Sakit Bhayangkara Kupang. Hasil studi kasus pada Ny M.H dengan pengkajian keluhan utama adalah Ny. M.H mengeluh sesak napas, dan batuk berdahak. Diagnosa keperawatan yang dirumuskan pada Ny M.H yaitu ketidakefektifan bersihan jalan napas berhubungan dengan penumpukan sekret pada jalan napasdan ketidakefektifan pola napas berhubungan dengan obstruksi sekret pada jalan napas sudah teratasi. Intervensi keperawatan yang disusun berdasarkan diagnosa keperawatan yang muncul. Implementasi keperawatan dilakukan sesuai dengan intervensi yang ditetapkan. Evaluasi keperawatan pada Ny M.H ketidakefektifan bersihan jalan napas berhubungan dengan penumpukan sekret pada jalan napas sudah teratasi danketidakefektifan pola napas berhubungan dengan obstruksi sekret pada jalan napas sudah teratasi. Saran kepada keluarga agar tetap konsisten dalam menjaga pola kesehatan pada Ny M.H agar semua aktivitas dibantu agar tidak cepat lelah dan lebih banyak beristrahat

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Asuhan Keperawatan , Masalah Pemenuhan Kebutuhan Dasar Oksigenasi
Subjects: R Medicine > RB Pathology
R Medicine > RT Nursing
Divisions: Jurusan Keperawatan
Jurusan Keperawatan
Depositing User: Mrs. Yosefina Kalasansia Watu
Date Deposited: 07 Aug 2019 01:13
Last Modified: 07 Aug 2019 01:13
URI: http://repository.poltekeskupang.ac.id/id/eprint/1456

Actions (login required)

View Item View Item