Pengaruh Substitusi Tepung Labu Kuning(Cucurbita Moschata) Terhadap Sifat Organileptik Nilai Gizi Bolu Kukus

Bani, Celine Yolanda (2021) Pengaruh Substitusi Tepung Labu Kuning(Cucurbita Moschata) Terhadap Sifat Organileptik Nilai Gizi Bolu Kukus. Diploma thesis, Poltekkes Kemenkes Kupang.

[img] Text
CELINE YOLANDA BANI.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
Official URL: http://repository.poltekeskupang.ac.id/

Abstract

xi + 53 : halaman, tabel gambar, Latar belakang :Hipertensi adalah keadaan dimana tekanan darah mefalami peningkatan yang memberikan gejala berlanjut dalam keada peningkatan tekanan yang terjadi secara kronis dan dapat mengakibatkan kerusakan organ sertaa meningkatkan mobilitas dan mortalitas secara kronis pada suatu organ target ditubuh, sehingga perlu adanya upaya untuk menunjang pola konsumsi makanan yang tinggi zat kalium yakni dengan cara substitusi bahan yang mengandung kalium tinggi ke dalam produk olahan. Bolu kukus merupakan yang berbahan dasar terigu, oleh Karena itu dilakukan substitusi terpung Labu kuning dengan harapan dapat meningkatkan nilai tambah labu kuning sekaligus mengurangi tepung terigu Bolu kukus. Tujuan penelitian: untuk mengetahui pengaruh substitusi tepung labu kuning (cucurbita moschata) terhadap sifat organoleptik dan kandungan gizi bolu kukus. Metode penelitian : jenis metode yang dilakukan dalam penelitian ini adalah experimen atau pencobaan dengan menggunakan Rancangan Acak Lengkan (RAL) dengan 4 perlakuan. Hasil : hasil penelitian menunjukkan terdapat perbedaan nyata terhadap warna 0,001<0,005, aroma 0,008<0,005, tekstur 0,018< 0,005, rasa 0,00<0,05, hasil uji kesukaan di peroleh produk yang paling disukai panelis adalah P3 substitusi (tepung labu kuning 40%). Hasil uji kandungan gizi kalium di peroleh pada perlakuan P3 yaitu 136,02 gram Simpulan :Dari hasil penelitian penulis merekomendasikan perlakuan P3 sebagai produk pangan karena paling disukai baik dari segi warna, aroma, tesktur dan rasa yang mengandung kalium paling tingggi. memiliki nilai gizi yang tinggi. Kepustakaan :16 buah ( 2002 - 2016)

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Hipertensi, Labu Kuning, Bolu Kukus Sifat Organoleptik Dan Nilai Gizi
Subjects: R Medicine > RZ Other systems of medicine
Divisions: Jurusan Gizi > Gizi
Jurusan Gizi > Gizi
Gizi
Depositing User: Mrs. Yosefina Kalasansia Watu
Date Deposited: 12 Nov 2021 01:21
Last Modified: 12 Nov 2021 01:21
URI: http://repository.poltekeskupang.ac.id/id/eprint/3114

Actions (login required)

View Item View Item