Gambaran Swamedikasi Di Kalangan Mahasiswa Program Studi Farmasi Keperawatan Gigi Dan Analis Kesehatan Poltekkes Kemenkes Kupang

Nuho, Yosep (2018) Gambaran Swamedikasi Di Kalangan Mahasiswa Program Studi Farmasi Keperawatan Gigi Dan Analis Kesehatan Poltekkes Kemenkes Kupang. Diploma thesis, Poltekkes Kemenkes Kupang.

[img] Text
YOSEP NUHO.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (2MB)

Abstract

Swamedikasi atau pengobatan sendiri adalah upaya yang dilakukan oleh seseorang untuk mengobati segala keluhan pada diri sendiri dengan obat-obat yang dibeli secara bebas di apotek atau toko obat tanpa menggunakan resep dokter. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui gambaran swamedikasi yang dilakukan oleh Mahasiswa Program Studi Farmasi, Keperawatan Gigi, dan Analis Kesehatan. Penelitian ini dilakukan dengan menggunakan metode deskriptif. Sampel dalam penelitian ini adalah mahasiswa program studi Farmasi, keperawatan Gigi dan Analis Kesehatan dengan jumlah yang melibatkan 229 mahasiswa. Data dianalisis secara deskriptif. Hasil penelitian ini menunjukan ini sebanyak 97% mahasiswa melakukan swamedikasi dan sebanyak 68% menggukan antibiotik dalam melaksanakan swamedikasi.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Gambaran Swmedikasi, Mahasiswa Kesehatan, Obat Bebas, Antibiotik
Subjects: R Medicine > RS Pharmacy and materia medica
Divisions: Jurusan Farmasi
Jurusan Farmasi
Depositing User: Mrs. Florentina Lamanele
Date Deposited: 10 Oct 2018 01:45
Last Modified: 10 Jan 2023 08:44
URI: http://repository.poltekeskupang.ac.id/id/eprint/329

Actions (login required)

View Item View Item