Gambaran Karakteristik Dan Tindakan Self Care Management Pada Pasien Hipertensi di Kelurahan Oebobo Kota Kupang Tahun 2022

Adelvina Kartini Kome, PO 530320119103 (2022) Gambaran Karakteristik Dan Tindakan Self Care Management Pada Pasien Hipertensi di Kelurahan Oebobo Kota Kupang Tahun 2022. Diploma thesis, Poltekkes Kemenkes Kupang.

[img] Text
KTI ADELVINA KARTINI KOME.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (3MB)
Official URL: http://repository.poltekeskupang.ac.id/

Abstract

Latar Belakang :Hipertensi sering disebut the silent killer kerena penderita tidak tahu bahwa dirinya menderita hipertensi. Bagi penderita sangat penting menerapkan Self Care Manegement hipertensi untuk mencegah dan mengurangi dampak dari komplikasi seperti penyakit stroke, jantung dan ginjal.Tujuan:untuk mengetahui gambaran karakterstik dan tindakan self care management pada penderita hipertensi di Kelurahan Oebobo Kota Kupang. Metode penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif yang menggunakan metode deskriptif. Populasi dalam penelitian ini berjumlah 201 orang dan jumlah sampel dalam penelitian ini sebanyak 67 responden dengan teknik purposive sampling, intstrumen pengumpulan data menggunakan kuesioner dari Canadian Recommendation For Management Of Hypertension (2011) dengan berjumlah 25 pertanyaan, sedangkan analisa data menggunakan univariat. Hasil: mayoritas responden berusia 55-65 tahun, berjenis kelamin perempuan, pendidikan terakhir SD, sebagian Self Care Management penderita Hipertensi pada kategori baik namun masih 14% pada katagori kurang. Kesimpulan: Sebagian responden perilaku Self Care Management baik, namun masih 10 responden masih kuramg baik.Saran bagi tenaga kesehatan di kelurahan Oebobo untuk meningkatkan edukasi kepada pasien yang masih kurang dalam self management hipertensi yaitu diharapkan untuk meningkatkan perilaku Self Care Management yang lebih baik sehingga menurunkan terjadinya resiko komplikasi.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Hipertensi, Self Care Management
Subjects: R Medicine > RT Nursing
Divisions: Jurusan Keperawatan
Jurusan Keperawatan
Depositing User: Mr. Kornelis Laot Ama
Date Deposited: 31 Oct 2022 02:29
Last Modified: 31 Oct 2022 02:29
URI: http://repository.poltekeskupang.ac.id/id/eprint/3792

Actions (login required)

View Item View Item