Hubungan Stigma Perawat Selama Masa Pandemi COVID-19 Terhadap Kinerja Perawat di Rumah Sakit Bhayangkara Drs. Titus Uly dan Rumah Sakit Umum Daerah S. K. Lerik Kota Kupang

Mario Stefanus Leo, PO.530320917201 (2022) Hubungan Stigma Perawat Selama Masa Pandemi COVID-19 Terhadap Kinerja Perawat di Rumah Sakit Bhayangkara Drs. Titus Uly dan Rumah Sakit Umum Daerah S. K. Lerik Kota Kupang. Diploma thesis, Poltekkes Kemenkes Kupang.

[img] Text
MARIO STEFANUS LEO.pdf
Restricted to Registered users only

Download (4MB)
Official URL: http://repository.poltekeskupang.ac.id/

Abstract

Selama pandemi COVID-19, profesi yang berisiko tinggi tertular COVID-19 ini dapat memicu adanya ketakutan, kecemasan, tekanan, kelelahan, dan trauma emosional yang berkelanjutan yang diperparah dengan adanya stigma sebagai pembawa penyakit. Hal ini dapat berdampak pada pelayanan keperawatan yang tidak optimal dan penurunan kinerja. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui hubungan stigma perawat selama masa pandemi COVID-19 terhadap kinerja perawat yang bekerja di Rumah Sakit Bhayangkara Drs. Titus Uly dan Rumah Sakit Umum Daerah S. K. Lerik Kota Kupang. Penelitian ini dirancang menggunakan penelitian kuantitatif dengan desain Cross Sectional dengan uji statistik Chi Square. Sampel sebanyak 67 orang diambil dengan menggunakan Simple Random Sampling. Dari hasil penelitian ditemukan sebagian besar perawat (98,5%) memiliki stigma negatif selama masa pandemi COVID-19 dan memiliki kinerja yang baik sebanyak 81,5%. Terdapat hubungan yang signifikan (p value= 0,038) antara stigma perawatselama masa pandemi COVID-19 terhadap kinerja perawat. Penelitian ini dapat menjadi masukan bagi pimpinan Rumah Sakit terkait perhatian kepada perawat dan pengambilan kebijakan peningkatan kinerja yang bebas stigma dan bagi perawat sendiri untuk tetap memiliki koping diri yang kuat agar tidak menimbulkan kecemasan dan tidak mengurangi kinerja dalam pelayanan/pemberian asuhan keperawatan.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: COVID-19, Stigma, Kinerja, Perawat.
Subjects: R Medicine > RT Nursing
Divisions: Jurusan Keperawatan
Jurusan Keperawatan
Depositing User: Mr. Kornelis Laot Ama
Date Deposited: 19 Dec 2022 08:01
Last Modified: 17 Jan 2023 04:07
URI: http://repository.poltekeskupang.ac.id/id/eprint/3880

Actions (login required)

View Item View Item