Tingkat Pengetahuan Dan Tindakan Anak Tentang Cara Pemeliharaan Kesehatan Gigi Terhadap Kebersihan Gigi Dan Mulut Di SD Negeri Balfai

Eugenia da C. Sarmento, PO5303204191017 (2022) Tingkat Pengetahuan Dan Tindakan Anak Tentang Cara Pemeliharaan Kesehatan Gigi Terhadap Kebersihan Gigi Dan Mulut Di SD Negeri Balfai. Diploma thesis, Poltekkes Kemenkes Kupang.

[img] Text
KTI EUGENIA DA C. SARMENTO.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (3MB)
Official URL: http://repository.poltekeskupang.ac.id/

Abstract

Latar Belakang : Pengetahuan menurut Notoatmodjo (2007) adalah hasil tahu dari manusia dan ini terjadi setelah orang melakukan pengindraan terhadap objek tertentu. pengindraan terjadi melalui panca indra manusia yakni penglihatan, pendengaran, penciuman, rasa dan raba. Pengetahuan itu sendiri banyak dipengaruhi oleh beberapa faktor yang dapat di peroleh dari pendidikan formal dan non formal, jadi pengetahuan sangat erat hubungannya dengan pendidikan seseorang maka orang tersebut semaking luas pengetahuannya. Menurut Onny S. Prijono, pengetahuan dapat di artikan yang mana di dapatkan dari nilai karena terbiasa dari orang-orang tersebut dalam mengembangkan rasa ingin keingin tahuan. Tujuan penelitian :Untuk mengetahui tingkat pengetahuan anak tentang kebersihan gigi dan mulut, Untuk mengetahui tindakan anak tentang kebersihan gigi dan mulut, Untuk mengetahui kebersihan gigi dan mulut anak. Metode penelitian : Jenis penelitian ini merupakan penelitian deskriptif yang digunakan untuk menggambarkan tingkat pengetahuan dan tindakan anak tentang cara pemeliharan kesehatan gigi terhadap kesebrsihan gigi dan mulut pada anak kelas III-IV di SD Negeri Balfai. Hasil penelitian : tingkat pengetahuan tentang cara pemeliharaan kesehatan gigi terhadap kebersihan gigi dan mulut pada siswa yang diteliti yaitu, 26 siswa-siswi memiliki kriteria baik dengan presentase 65%, 12 siswa-siswi kriteria sedang dengan presentase 30%, dan 2 siswa-siwi kriteria buruk dengan presentase 5%. Kesimpulan : pengetahuan dan tindakan kesehatan gigi yang baik, maka kebersihan gigi dan mulutnya sedang.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: pengetahuan, tindakan, kebersihan gigi dan mulut
Subjects: R Medicine > RK Dentistry
Divisions: Jurusan Keperawatan Gigi
Jurusan Keperawatan Gigi
Jurusan Keperawatan Gigi
Depositing User: Mr. Kornelis Laot Ama
Date Deposited: 22 May 2023 02:24
Last Modified: 22 May 2023 02:24
URI: http://repository.poltekeskupang.ac.id/id/eprint/4220

Actions (login required)

View Item View Item