Gambaran Dukungan Keluarga Dalam Merawat Lansia Dengan Hypertensi

Idencio Ribeiro1, PO.530320119169 (2023) Gambaran Dukungan Keluarga Dalam Merawat Lansia Dengan Hypertensi. Diploma thesis, Jurusan Keperawatan.

[img] Text
KTI RIBEIRO.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB) | Request a copy

Abstract

Latar Belakang : Penyakit hipertensi dapat menyebabkan penurunan kualitas hidup seseorang. Kualitas hidup penderita hipertensi dapat mengalami penurunandalam aspek fisik,psikologis dan social sehingga dukungan dari keluarga sangatlah penting. Dukungan keluarga terdiri atas dukungan emosional dan penghargaan ,dukungan instrumental serta dukungan informasi. Penelitian ini di lakukan dengan tujuan untuk mengetahui Gambaran Kualitas hidup pada pasien penyakit Hipertensi di wilayah kerja puskesmas Penfui Kota Kupang.Penelitian ini dilakukan pada bulan Juli 2023 pada 40 pasien penyakit Hipertensi. Desain penelitian yang digunakan adalah deskriptif , pengambilan sampel menggunakan teknik non-probality dengan metode aksidental .instrumen yang di lakukan yaitu kuisioner dukungan keluarga merupakan kuisioner baku. Hasil penelitian menunjukan bahwa dukungan keluarga seperti dukungan emosional dan penilaian sebanyak 23 orang ( 57,5%), dukungan instrumental 26 orang (65%) dan dukungan informasi sebanyak 37 orang(92%)

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Kualitas Hidup , Pasien Hipertensi
Subjects: R Medicine > RB Pathology
R Medicine > RT Nursing
Divisions: Jurusan Keperawatan
Jurusan Keperawatan
Depositing User: Mrs. Lona Lona
Date Deposited: 14 Nov 2023 05:49
Last Modified: 14 Nov 2023 05:49
URI: http://repository.poltekeskupang.ac.id/id/eprint/4816

Actions (login required)

View Item View Item