PO530320318632, Solfina Tanggu Hana (2021) STUDI DESKRIPTIF TINGKAT PENGETAHUAN MASYARAKAT DAN UPAYA PENCEGAHAN MALARIA DI DESA MONDU KECAMATAN KANATANG KABUPATEN SUMBA TIMUR. Diploma thesis, Poltekkes Kemenkes Kupang.
![]() |
Text
COVER.pdf Download (339kB) |
![]() |
Text
BAB I.pdf Download (118kB) |
![]() |
Text
BAB II dan III.pdf Download (147kB) |
![]() |
Text
BAB IV.pdf Download (129kB) |
![]() |
Text
BAB V.pdf Download (123kB) |
![]() |
Text
BAB VI.pdf Download (44kB) |
![]() |
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (48kB) |
![]() |
Text
LAMPIRAN.pdf Download (3MB) |
Abstract
Latar Belakang : Data Riskesdes 2013 menunjukan bahwa provinsi NTT berada di urutan kedua dengan angka malaria tertinggi 23,3%. Menurut data Dinkes, Provinsi NTT memiliki jumlah kasus malaria tahun 2018 terdapat (1.654 kasus), tahun 2019 (1.742 kasus), tahun 2020 (1.630 kasus), salah satu kabupaten endemis tinggi malaria adalah di Pulau Sumba, total penderita malaria pada tahun 2020 bulan Januari sampai Desember sebanyak 1.630 orang dan didominasi oleh penderita dengan umur 5-9 tahun 2021. Tujuan penelitian : untuk mengetahui Tingkat Pengetahuan Masyarakat Dan Upaya Pencegahan Malaria Di Desa Mondu Kecamatan Kanatang Kabupaten Sumba Timur. Metode Penelitian : jenis penelitian yang digunakan adalah kuantitatif dengan metode deskriptif dan teknik pengambilan sampling yaitu purposive sampling. Sampel dalam penelitian ini berjumlah 40 responden yaitu Masyarakat . Hasil : Dari hasil penelitian terhadap 40 responden yang paling tertinggi berpengetahuan baik sebanyak 16 orang (40%), pengetahuan cukup sebanyak 14 orang (35%) dan yang berpengetahuan kurang sebanyak 10 orang (25%). Upaya Pencegahan baik sebanyak 28 responden (70%), dan kurang baik 12 responden (30%). Kesimpulan: Responden Memiliki Pengetahuan Baik Dan Upaya Pencegahan Baik. Saran : Pemerintah atau Pelayanan Kesehatan dapat menungkatkan upaya pendidikan kesehatan sehingga masyarakat yang memiliki pengetahuan yang baik. Kata Kunci: Tingkat Pengetahuan Masyarakat Dan Upaya Pencegahan Malaria
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Tingkat Pengetahuan Masyarakat Dan Upaya Pencegahan Malaria |
Subjects: | R Medicine > RT Nursing |
Divisions: | Prodi Keperawatan Waingapu Jurusan Keperawatan > Prodi Keperawatan Waingapu Jurusan Keperawatan > Prodi Keperawatan Waingapu |
Depositing User: | Mrs Cresensia Segu |
Date Deposited: | 06 Feb 2025 05:37 |
Last Modified: | 06 Feb 2025 05:37 |
URI: | http://repository.poltekeskupang.ac.id/id/eprint/6728 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |