Profil Penggunaan Obat Antihipertensi Pada Pasien Rawat Jalan Di RSUD Dr.Hendrikus Fernandez Larantuka Periode Juli-Desember Tahun 2018

Making, Yustina Layu (2019) Profil Penggunaan Obat Antihipertensi Pada Pasien Rawat Jalan Di RSUD Dr.Hendrikus Fernandez Larantuka Periode Juli-Desember Tahun 2018. Diploma thesis, Poltekkes Kemenkes Kupang.

[img] Text
YUSTINA LAYU MAKING.pdf

Download (1MB)

Abstract

Hipertensi adalah kondisi medis dimana tekanan darah dalam arteri meningkat melebihi batas normal,pada umumnya tekanan darah untuk dewasa dari 120-140/80-90 mmHg dianggap normal.Tujuan dalam penelitian ini adalah Untuk mengetahui profil penggunaan obatantihipertensi pada pasien rawat jalan di RSUD Dr.Hendrikus Fernandez Larantuka priode Juli-Jesember 2018yang meliputi jenis kelamin, umur, golongan obat,jenis obat,jumlah item obat dan dosis obat.Metode yang digunakan adalah deskriptif dengan cara mengambil data skunder yang bersumber dari pasien rawat jalan menggunakan obat antihipertensi. Populasi penelitian diambil di RSUD Dr.Hendrikus Fernandez Larantuka rawat jalan juli-desember sebanyak 6000 pasien dan sampelnya pasien rawat jalan juli-desember yang menggunakan obat antihipertensi sebanyak 100 pasien.Hasil penelitian menunjukan bahwa penggunaan obat antihipertensi terbanyak adalah yang berjenis kelamin laki-laki (62 orang) pada usia 41-65 tahun sebanyak (74 orang).Golongan obat yang paling banyak digunakan penghambat ACE sebanyak 95 item resep dengan jenis obat terbanyak adalah Captopril,dan jumlah jenis obat antihipertensi yang banyak digunakan yaitu obat kombinasi (55 item)

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Profil antihipertensi,rawat jalan,rumah sakit
Subjects: R Medicine > RM Therapeutics. Pharmacology
Divisions: Jurusan Farmasi
Jurusan Farmasi
Depositing User: Mrs Ona Lamanele
Date Deposited: 06 Oct 2019 23:57
Last Modified: 06 Oct 2019 23:57
URI: http://repository.poltekeskupang.ac.id/id/eprint/2050

Actions (login required)

View Item View Item