Profil Waktu Tunggu Pelayanan Resep Di Apotik K24 A Yani Pada Bulan Juni Tahun 2018

Aek Klau, Edita (2018) Profil Waktu Tunggu Pelayanan Resep Di Apotik K24 A Yani Pada Bulan Juni Tahun 2018. Diploma thesis, Poltekkes Kemenkes Kupang.

[img]
Preview
Text
Edita Aek Klau.pdf - Accepted Version
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (1MB) | Preview
[img]
Preview
Text
Edita Aek Klau.pdf

Download (1MB) | Preview

Abstract

Apotek adalah sarana pelayanan kefarmasian tempat dilakukan praktik kefarmasian oleh apoteker. Waktu tunggu pelayanan resep merupakan salah satu hal untuk meningkatkan mutu pelayanan kesehatan masyarakat. Tujuan penelitian untuk mengetahui waktu tunggu pelayanan resep obat racikan dan obat non racikan. Dan untuk mengetahui waktu tunggu pelayanan resep obat racikan dan obat non racikan sesuai dengan Standar Pelayanan Kefarmasian di Apotek. Jenis penelitian ini adalah deskriptif observatif dan menggunakan teknik incidental sampling dengan pengamatan langsung di tempat penelitian untuk mendapatkan data. Pengambilan data selama 10 hari dengan sampel sebanyak 49 resep. Untuk resep racikan di dapat 10 resep sedangkan untuk resep non racikan di dapat sebanyak 39 resep. Hasil penelitian menunjukan rata-rata waktu tunggu untuk semua resep yaitu 10 menit. Resep racikan rata-rata waktu tunggu yaitu 11 menit dan resep non racikan rata-rata waktu yang di peroleh yaitu 7 menit. Kesimpulan dari data tersebut memenuhi Standar Pelayanan Kefarmasian di Apotek Lama Waktu Pelayanan Resep Antara 15-30 menit.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Waktu Tunggu Pelayanan Resep, Apotik K 24 A. Yani
Subjects: R Medicine > RS Pharmacy and materia medica
Divisions: Jurusan Farmasi > Farmasi
Jurusan Farmasi > Farmasi
Farmasi
Depositing User: Mrs. Florentina Lamanele
Date Deposited: 17 Sep 2018 06:30
Last Modified: 21 Sep 2018 06:04
URI: http://repository.poltekeskupang.ac.id/id/eprint/222

Actions (login required)

View Item View Item