Asuhan Keperawatan Pada Pada Ny. Y.L Dengan Kanker Serviks Menggunakan Pendekatan Kenyamanan Theory Menurut Katharina Colcaba Di Ruangan Edelweis RSUD Prof.Dr. W.Z. Johanes Kupang

Sabina Lani Hamu, PO 5303211211559 (2022) Asuhan Keperawatan Pada Pada Ny. Y.L Dengan Kanker Serviks Menggunakan Pendekatan Kenyamanan Theory Menurut Katharina Colcaba Di Ruangan Edelweis RSUD Prof.Dr. W.Z. Johanes Kupang. Diploma thesis, Poltekkes Kemenkes Kupang.

[img] Text
SABINA LANI HAMU,S.Tr.Kep.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
Official URL: http://repository.poltekeskupang.ac.id/

Abstract

Latar belakang: Kanker serviks merupakan kanker yang terjadi pada organ reproduksi wanita, yaitu leher Rahim, yang merupakan merupakan pintu masuk kearah rahim yang terletak antara rahim (uterus) dengan liang senggama (vagina). Berdasarkan International Agency for Research on Cancer (IARC) tahun 2018 Indonesia kanker serviks menempati urutan kedua jenis kanker terbanyak yang dialami wanita . Tujuan penulisan karya tulis akhir ini untuk mengaplikasikan penerapan teori comfort katharina colcaba pada Ny Y.L dengan kasus kanker serviks. Hasil keluhan pasien masuk dengan keluhan lemah nyeri pada perut serta perdarahan pada jalan lahir, Diagnosa keperawatan yang muncul berdasarkan pengkajian menurut Kolcaba yaitu nyeri kronis b.d penekanan pada syaraf, risiko infeksi d.d ketidakadekuatan pertahanan tubuh sekunder, ansietas b.d krisis situasional. Intervensi keperawatan menggunakan buku SLKI dan SIKI serta sesuai dengan prinsip standard of comfort, coaching, dan comfort food for soul meliputi tingkat nyeri dan manajemen nyeri, tingkat ansietas dan reduksi ansietas, tingkat infeksi dan pencegahan infeksi. Implementasi keperawatan dilakukan selama 3 hari dari tanggal 18-19 April 2022 sesuai intervensi yang telah ditetapkan. Evaluasi keperawatan yang dilakukan menggunakan SOAP dimana tujuan dan kriteria hasil telah tercapai (pasien pulang). Kesimpulan: penerapan teori Comfort Kolcaba pada pasien dengan Kanker Serviks dapat meningkatkan kenyamanan.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Kanker Serviks, Penerapan Teori Comfort Katharina Colcaba
Subjects: R Medicine > RT Nursing
Depositing User: Mr. Kornelis Laot Ama
Date Deposited: 05 Jan 2023 06:56
Last Modified: 05 Jan 2023 07:34
URI: http://repository.poltekeskupang.ac.id/id/eprint/3896

Actions (login required)

View Item View Item