Formulasi dan Evaluasi Sediaan Sabun Padat Ekstrak Etanol Biji Kelor (Moringa oleifera Lamk.)

Mutiara Indira Ramadhani, PO5303332200638 (2023) Formulasi dan Evaluasi Sediaan Sabun Padat Ekstrak Etanol Biji Kelor (Moringa oleifera Lamk.). Diploma thesis, Poltekkes Kemenkes Kupang.

[img] Text
MUTIARA INDIRA RAMADHANI.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB) | Request a copy
Official URL: http://repository.poltekeskupang.ac.id/

Abstract

pada kulit, serta mampu menangkal radikal bebas yang menyebabkan perubahan warna kulit (hiperpigmentasi), kulit kusam, jerawat, dan menyebabkan penuaan dini pada kulit wajah. Zat aktif yang terkandung dalam biji kelor (Moringa oleifera Lamk.) berpotensi sebagai antioksidan adalah alkaloid, flavonoid, terpenoid dan saponin. Penelitian ini bertujuan untuk mendapatkan formula dan evaluasi sabun ekstrak etanol biji kelor. Terlebih dahulu dibuat ekstrak etanol biji kelor lalu dilakukan identifikasi metabolit sekunder pada ekstrak. Sabun padat ekstrak etanol biji kelor dibuat menggunakan tiga formula yang berbeda pada konsentrasi zat tambahan. Berdasarkan pengujian yang telah dilakukan pada sediaan sabun padat dari ekstrak etanol biji kelor pada formula II dan III memenuhi syarat uji organoleptis, pH, homogenitas dan stabilitas busa, sedangkan formula I tidak memenuhi syarat uji organoleptis, pH dan homogenitas. Formula III menunjukkan hasil yang lebih stabil pada uji organoleptis, pH, homogenitas dan stabilitas busa.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Formula sabun padat, Ekstrak etanol biji kelor
Subjects: Q Science > QD Chemistry
R Medicine > RS Pharmacy and materia medica
Divisions: Jurusan Farmasi
Jurusan Farmasi
Depositing User: Mr. Kornelis Laot Ama
Date Deposited: 03 Aug 2023 01:19
Last Modified: 03 Aug 2023 01:19
URI: http://repository.poltekeskupang.ac.id/id/eprint/4413

Actions (login required)

View Item View Item