Efek Hepatoprotektif Ekstrak Etanol Daun Faloak (Sterculia Quadrifida R.Br.) Dengan Parameter Total Protein Pada Tikus Putih Jantan (Rattus Norvegicus) Galur Wister Yang Diinduksi Paracetamol

Kristiana Ayu Wulan Sari Bengu, PO.5303332200591 (2023) Efek Hepatoprotektif Ekstrak Etanol Daun Faloak (Sterculia Quadrifida R.Br.) Dengan Parameter Total Protein Pada Tikus Putih Jantan (Rattus Norvegicus) Galur Wister Yang Diinduksi Paracetamol. Diploma thesis, Poltekkes Kemenkes Kupang.

[img] Text
KRISTIANA AYU WULAN SARI BENGU.pdf
Restricted to Registered users only

Download (3MB) | Request a copy

Abstract

Obat tradisional telah diakui sebagai salah satu warisan budaya yang harus dikaji, diteliti, dan dikembangkan supaya dapat bermanfaat untuk meningkatkan pelayanan kesehatan. Salah satu jenis tanaman yang banyak dimanfaatkan oleh masyarakat Nusa Tenggara Timur dalam pengobatan tradisional adalah daun faloak (Sterculia quadrifida R.Br.). Tanaman faloak mengandung metabolit sekunder yang dapat digunakan untuk menangkal radikal bebas. Kelebihan radikal bebas dapat menyebabkan gangguan hati hingga kerusakan hati. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui efek hepatoprotektor ekstrak etanol daun faloak dengan menggunakan tikus jantan putih sebanyak 30 ekor yang diberikan perlakuan kontrol normal, kontrol negatif (CMC), kontrol positif(Curcuma), dan perlakuan ekstrak etanol daun faloak 200mg/ kg BB, 400mg/ kg BB, 800mg/ kg BB, diberikan selama 7 hari, selajutnya pada hari ke 8 diberikan induksi parasetamol dan pada hari ke 9 diambil sampel darah. Pengamatan dilakukan pada kadar total protein yang diperoleh dan data penelitian akan dianalisis dengan SPSS. Hasil uji SPSS menunjukan kadar total protein dengan nilai 0,866 (p>0,05) atau tidak terdapat perbedaan yang signifikan antara kelompok perlakuan terhadap kadar total protein. Dari hasil penelitian dapat disimpulkan ekstrak etanol daun faloak memberikan pengaruh pada peningkatan kadar total protein meskipun tidak signifikan pada pemberian parasetamol dalam jangka waktu 1x24 jam.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Sterculia Quadrifida R.Br, Efek Hepatoprotektor, Kadar Total Protein.
Subjects: R Medicine > RB Pathology
R Medicine > RM Therapeutics. Pharmacology
Depositing User: Mrs. Yosefina Kalasansia Watu
Date Deposited: 07 Aug 2023 04:04
Last Modified: 07 Aug 2023 04:04
URI: http://repository.poltekeskupang.ac.id/id/eprint/4442

Actions (login required)

View Item View Item