UJI EFEKTIVITAS ARANG AKTIF SEKAM PADI TERHADAP PENURUNAN KESADAHAN TOTAL PADA AIR SUMUR GALI DI KELURAHAN NAIMATA TAHUN 2024

Hadun, Afrianus (2024) UJI EFEKTIVITAS ARANG AKTIF SEKAM PADI TERHADAP PENURUNAN KESADAHAN TOTAL PADA AIR SUMUR GALI DI KELURAHAN NAIMATA TAHUN 2024. Diploma thesis, Poltekkes Kemenkes Kupang.

[img] Text
cover - daftar lampiran.pdf

Download (372kB)
[img] Text
bab 1.pdf

Download (48kB)
[img] Text
bab 2.pdf

Download (1MB)
[img] Text
bab 3.pdf

Download (42kB)
[img] Text
bab 4.pdf

Download (72kB)
[img] Text
bab 5.pdf

Download (31kB)
[img] Text
daftar pustaka (2).pdf

Download (88kB)
[img] Text
lampiran (1).pdf

Download (531kB)

Abstract

Kesadahan merupakan sifat air yang disebabkan oleh adanya ion-ion (kation) logam valensi dua yang mampu bereaksi dengan sabun membentuk kerak air. Definisi dari kesadahan total adalah kesadahan yang disebabkan oleh adanya ion Ca2+ dan Mg2+ secara bersama-sama. Kesadahan dapat di turunkan menggunakan arang aktif sekam padi. Tujuan dalam penelitian ini adalah untuk mengetahui efektivitas arang aktif sekam padi dalam menurunkan kesadahan total pada air sumurgali Di kelurahan Naimata. Jenis penelitian ini adalah eksperimen menggunakan rancangan one group pretest posttest. Variabel yang digunakan yang digunakan dalam penelitian ini adalah kesadahan total air sumur gali sebelum pengolahan, kesadahan total sesudah pengolahan dan efesiensi arang aktif sekam padi. Objek dalam penelitian ini adalah salah satu air sumur gali yang berada di Kelurahan Naimata. Hasil penelitian menunjukan bahwa tingkat kesadahan total pada sumur gali sebelum penambahan arang aktif sekam padi sebesar 168,42 mg/l. Hasil tersebut memenuhi syarat. Tingkat kesadahan total air sumur gali setelah penambahan arang aktif sekam padi dengan dosis 3 gram sebesar 108,6 mg/l, dosis 4 gram sebesar 65,95 mg/l dan dosis 5 gram sebesar 64,55 mg/l. Ketiganya memenuhi syarat. Sedangkan efesiensi penurunan kesadahan total sebelum dan sesudah penambahan arang aktif sekam padi dengan dosis 2 gram, 4 gram dan 6 gram yaitu sebesar 35,8%, 60,8%, dan 61,16%. Arang aktif sekam padi mampu menurunkan kesadahan total pada air sumur gali. Sosialisasi dan penyuluhan yang harus diberikan kepada masyarakat agar dapat memanfaatkan arang aktif sekam padi dengan pemanfaatan variasi dosis dalam rangka menurunkan angka kesadahan total pada air

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Kata kunci: arang aktif sekam padi, kesadahan total
Subjects: R Medicine > R Medicine (General)
Divisions: Jurusan Analis Kesehatan > Analis Kesehatan
Jurusan Analis Kesehatan > Analis Kesehatan
Jurusan Analis Kesehatan > Analis Kesehatan
Analis Kesehatan
Analis Kesehatan
Depositing User: Mr Murry Kalle
Date Deposited: 02 Aug 2024 04:21
Last Modified: 02 Aug 2024 04:21
URI: http://repository.poltekeskupang.ac.id/id/eprint/5181

Actions (login required)

View Item View Item