Donisius Beato Ole, PO5303204191016 (2022) Angka Kehilangan Gigi Permanen Pada Mahasiswa Jurusan Kesehatan Gigi. Diploma thesis, Poltekkes Kemenkes Kupang.
![]() |
Text
COVER DONISIUS B. OLE (1).pdf Download (461kB) |
![]() |
Text
BAB I DONISIUS B. OLE.pdf Download (169kB) |
![]() |
Text
BAB II DONISIUS B. OLE.pdf Download (191kB) |
![]() |
Text
BAB III DONISIUS B. OLE.pdf Download (170kB) |
![]() |
Text
BAB IV DONISIUS B. OLE.pdf Download (195kB) |
![]() |
Text
BAB V DONISIUS B. OLE.pdf Download (151kB) |
![]() |
Text
DAFTAR PUSTAKA DONISISU B. OLE.pdf Download (306kB) |
![]() |
Text
LAMPIRAN DONISISUS B. OLE.pdf Download (670kB) |
Abstract
Latar Belakang : kehilangan gigi sebagian atau seluruhnya (edentelous) merupakan suatu keadaan lepasnya satu atau lebih gigi dari soketnya atau tempatnya. Kehilangan gigi permanen pada orang dewasa terjadi disebabkan oleh penyakit periodontal, gigi berlubang (karies), trauma pencabuatan (setyadi, 2011).Tujuan : untuk mengetahui angka kehilangan gigi permanen pada mahasiswa jurusan kesehatan gigi. Metode Penelitian: jenis penelitian menggunakan penelitian secara deskriptif yaitu menggambarkan angka kehilangan gigi permanen pada mahasiswa jurusan kesehatan gigi.Hasil Penelitin: angka kehilangan gigi pada mahasiswa jurusan gigi adalah 44,29% dan jumlah gigi hilang 1-2 sebanyak 50 orang dan jumlah gigi hilang 3-4 sebanyak 10 orang. Saran: Mahasiswa kesehatan gigi diharapkan agar dapat memelihara kesehatan gigi dan mulut dengan selalu menjaga kebersihan melalui sikat gigi secara teratur, minimal dua kali sehari agar tidak berdampak negative pada kesehatan umumnya sehingga dapat meningkatkan kualitas hidupnya dan harus rajin mengontrol kesehatan gigi ke Dokter Gigi atau ke Poli gigi menimal 6 bulan sekali. Kesimpulaan : Berdasarkan hasil pemeriksaan, analisa data dan pembahasan maka data disimpulkan bahwa angka kehilangan gigi permanen atau MTI (Missing Treatment Index) pada mahasiswa kesehatangigi adalah 44,29% dan rata-rata mahasiswa jurusan kesehatan gigi yang hilang adalah 1-2 gigi.
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Angka Kehilangan Gigi Permanen |
Subjects: | R Medicine > RE Ophthalmology |
Divisions: | Jurusan Keperawatan Gigi Jurusan Keperawatan Gigi Jurusan Keperawatan Gigi |
Depositing User: | donisius ole |
Date Deposited: | 23 Apr 2025 07:21 |
Last Modified: | 23 Apr 2025 07:21 |
URI: | http://repository.poltekeskupang.ac.id/id/eprint/5632 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |