Gambaran Kadar Laju Endap Darah (LED) Pada Lansia Di UPTD Panti Kesejahteraan Sosial Budi Agung Kupang

Agustina Winda Moruk, PO 53033333210766 (2024) Gambaran Kadar Laju Endap Darah (LED) Pada Lansia Di UPTD Panti Kesejahteraan Sosial Budi Agung Kupang. Diploma thesis, Poltekkes Kemenkes Kupang.

[img] Text
Covert (1).pdf

Download (523kB)
[img] Text
Bab I.pdf

Download (125kB)
[img] Text
Bab II (2).pdf

Download (41kB)
[img] Text
Bab III.pdf

Download (31kB)
[img] Text
Bab IV.pdf

Download (150kB)
[img] Text
Bab V.pdf

Download (9kB)
[img] Text
Daftar Pustaka (3).pdf

Download (149kB)
[img] Text
Lampiran.pdf

Download (1MB)

Abstract

Proses penuaan yang terjadi pada lansia secara perlahan mengakibatkan kemunduran struktur dan fungsi organ, baik aspek fisik, psikis, mental dan sosial, sehingga lansia rentan terhadap berbagai penyakit. Penyakit yang sering menyerang kaum lansia adalah peradangn Inflamasi dan infeksi. Keberadaan penyakit seperti peradangan dan juga infeksi ini bisa dengan melakukan pemeriksaan Laju Endap Darah (LED) sebagai screening awal. Laju endap darah pada umumnya untuk mendeteksi penegakan diagnosis seseorang sedang sakit infeksi, radang akut, nyeri sampai kronis. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui gambaran kadar laju endap darah pada lanjut usia di UPTD panti Kesejahteraan Sosia Budi Agung Kupang. Jenis penelitian yang digunakan adalah penelitian deskriptif. Data diperoleh dari hasil kuisioner menggunakan metode pemeriksaan westergren dengan jumlah sampel pada penelitian ini sebanyak 57 responden yang terdiri dari 23 laki-laki dan 34 perempuan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa dari responden yang tidak normal atau mengalami peningkatan kadar laju endap darah sebanyak 25 orang 43,9% yang terdiri dari 11 laki-laki dengan presentase 44% dan perempuan 14 orang dengan presentase 56% sedangkan yang normal sebanyak 32 orang 56,1% yakni laki- laki sebanyak 12 orang 37,5% dan perempuan sebanyak 20 orang 62,5%.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Kata kunci : Lanjut Usia, Laju Endap Darah
Subjects: R Medicine > RC Internal medicine
Divisions: Jurusan Analis Kesehatan > Analis Kesehatan
Jurusan Analis Kesehatan > Analis Kesehatan
Jurusan Analis Kesehatan > Analis Kesehatan
Analis Kesehatan
Analis Kesehatan
Depositing User: Mr Johan Hayon
Date Deposited: 19 Jul 2024 04:10
Last Modified: 19 Jul 2024 04:10
URI: http://repository.poltekeskupang.ac.id/id/eprint/5010

Actions (login required)

View Item View Item