Indriyani Pasole, PO5303209201126 (2024) Pengaruh Pendidikan Kesehatan Menggunakan Media Booklet Terhadap Pengetahuan Diet Penderita Diabetes Melitus Tipe 2 Di Puskesmas Oesapa Kota Kupang. Other thesis, Poltekkes Kemenkes Kupang.
Text
Cover Skripsi Destri.pdf Download (206kB) |
|
Text
BAB 1 Skripsi_Destri.pdf Download (121kB) |
|
Text
BAB 2 Skripsi_Destri.pdf Download (221kB) |
|
Text
BAB 3 Skripsi_Destri.pdf Download (66kB) |
|
Text
BAB 4 Skripsi_Destri.pdf Download (50kB) |
|
Text
BAB 5 Skripsi_Destri.pdf Download (88kB) |
|
Text
BAB 6 Skripsi_Destri.pdf Download (14kB) |
|
Text
Daftar Pustaka Skripsi_Destri.pdf Download (92kB) |
|
Text
Lampiran Skripsi_Destri.pdf Download (3MB) |
Abstract
Latar Belakang: Diabetes Melitus (DM) Tipe 2 adalah penyakit gangguan metabolik yang ditandai dengan kenaikan gula darah akibat penurunan sekresi insulin oleh sel beta pankreas dan atau penurunan fungsi insulin (resistens insulin). Salah satu factor munculnya angka kejadian diabetes melitus tipe 2 adalah kurangnya pengetahuan tentang diet, sehingga dilakukan intervensi pendidikan kesehatan menggunakan media booklet. Tujuan Penelitian: mengetahui pengaruh pendidikan kesehatan menggunakan media booklet terhadap pengetahuan diet pada penderita diabetes melitus tipe 2 di puskesmas oesapa kota kupang. Metode: Jenis penelitian ini adalah kuantitatif dengan desain penelitian Pre-eksperimental dengan pendekatan One-Group Pretest�Posttest Design. Populasi: Populasi dalam penelitian ini adalah penderita Diabetes Melitus Tipe 2 di Puskesmas Oesapa pada tahun 2023 satu bulan terakhir bulan agustus sebanyak 52 orang. Hasil: menunjukan bahwa sebelum dilakukan Pendidikan kesehatan menggunakan media booklet, sebagian besar responden memiliki tingkat pengetahuan yang kurang baik tentang diet DM berjumlah 23 responden (67,6 %), dan sesudah dilakukan Pendidikan kesehatan menggunakan media booklet, semua responden memiliki tingkat pengetahuan baik yaitu 34 responden (100,0 %). Hasil uji Wilcoxon Signed Rank Test dengan nilai p-value < .001 : p-value < 0,05. Kesimpulan: adanya pengaruh Pendidikan kesehatan menggunakan media booklet terhadap pengetahuan diet penderita diabetes melitus tipe 2 di puskesmas oesapa kota kupang.
Item Type: | Thesis (Other) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Diabetes Melitus Tipe 2, Media Booklet, Tingkat Pengetahuan, Diet |
Subjects: | R Medicine > RB Pathology |
Divisions: | Jurusan Keperawatan Jurusan Keperawatan |
Depositing User: | Ms Indriyani Pasole |
Date Deposited: | 15 Oct 2024 02:56 |
Last Modified: | 15 Oct 2024 02:56 |
URI: | http://repository.poltekeskupang.ac.id/id/eprint/6305 |
Actions (login required)
View Item |