Lindinau, Angela Maharani Lindinau (2024) RESPONS MASYARAKAT TERHADAP PROMOSI KESEHATAN GIGI TENTANG SCALING. Diploma thesis, Poltekkes Kemenkes Kupang.
Text
COVER ANGELA MAHARANI.pdf Download (290kB) |
|
Text
ANGELA BAB I.pdf Download (154kB) |
|
Text
ANGELA BAB II.pdf Download (192kB) |
|
Text
ANGELA BAB III.pdf Download (124kB) |
|
Text
ANGELA BAB IV.pdf Download (171kB) |
|
Text
ANGELA BAB V.pdf Download (87kB) |
|
Text
ANGELA DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (112kB) |
|
Text
LAMPIRAN ANGELA.pdf Download (791kB) |
Abstract
Latar Belakang : Kesehatan gigi dan mulut merupakan salah satu bagian yang sangat penting dari kesehatan secara menyeluruh. Kesehatan gigi dan mulut juga memiliki peran yang sangat penting dalam peningkatan kualitas hidup seseorang.Kebersihan gigi dan mulut(Oral hygiene) merupakan suatu keadaan rongga mulut yang bebas dari plak dan karang gigi.Tujuan pembersihan gigi dan mulut adalah menghindari seseorang dari plak dan kalkulus yang terdapat di permukaan gigi, untuk mengukur kebersihan gigi dan mulut menggunakan indeks yang di kenal dengan Oral Hygiene Indeks(OHI-S). Tujuan : Untuk mengetahui respon masyarakat terhadap promosi kesehatan gigi(scalling) Metode Penelitian : Jenis atau metode penelitian yang di gunakan kali ini adalah metode deskriptif dimana nantinya metode ini akan menggambarkan tentang pengaruh promosi kesehatan gigi(scalling) terhadap respon masyarakat. Hasi Penelitian : Berdasarkan hasil penelitian bahwa respon positif dan respon negatif tentang promosi kesehatan gigi (scaling) dijalan eltari kecamatan oebobo, kabupaten kupang dengan respon positif sebanyak 5 orang dengan persentase 12,5%, , dikarenakan responden mengatakan bahwa scaling sangat penting dan setelah itu mereka menindaklanjuti tindakan scalling ke fasilitas kesehatan dan respon negatif sebanyak 35 orang dengan persentase 87,5% dikarenakan responden sudah mengetahui tetapi tidak menindaklanjuti tindakan scalling setelah diberikan edukasi tentang promosi kesehatan gigi dan mulut(scalling).. Kesimpulan : Berdasarkan hasil dan pembahasan dapat disimpulkan bahwa respon yang diberikan oleh responden adalah negatif sebanyak (87,5%) dan yang memberi respon positif sebanyak (12,5%).
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Kata Kunci : Respons,promosi,scaling |
Subjects: | R Medicine > R Medicine (General) |
Divisions: | Jurusan Keperawatan Gigi > Gigi Jurusan Keperawatan Gigi > Gigi Jurusan Keperawatan Gigi > Gigi Gigi |
Depositing User: | Mr Murry Kalle |
Date Deposited: | 23 Aug 2024 03:22 |
Last Modified: | 23 Aug 2024 03:22 |
URI: | http://repository.poltekeskupang.ac.id/id/eprint/5274 |
Actions (login required)
View Item |