Kristinawati tue, PO5303241210155 (2024) Hubungan Pengetahuan Gizi Ibu Dan Asupan Zat Gizi Makro Dengan Kejadian Gizi Kurang Pada Balita Usia 0-59 Bulan Di Kelurahan Kelapa Lima Kota Kupang. Diploma thesis, Poltekes kemenkes kupang.
Text
cover- kristinawati tue.pdf Download (271kB) |
|
Text
BAB I- kristinawati tue.pdf Download (102kB) |
|
Text
BAB II- kristinawati tue.pdf Download (151kB) |
|
Text
BAB III kristinawati tue.pdf Download (42kB) |
|
Text
BAB IV- kristinawati tue.pdf Restricted to Registered users only Download (231kB) | Request a copy |
|
Text
BAB V- kristinawati tue.pdf Download (18kB) |
|
Text
tugas ahkir kristinawati Tue (1).pdf Download (2MB) |
|
Text
lampiran- kristinawati tue.pdf Download (1MB) |
|
Text
surat bebas plagiat- kristinawati tue.pdf Download (47kB) |
Abstract
Latar Belakang : Gizi kurang merupakan masalah kesehatan yang berdampak negatif pada kualitas sumber daya manusia. Pengetahuan gizi ibu dan asupan zat gizi makro seperti karbohidrat, protein, dan lemak sangat berperan dalam status gizi balita. Tujuan Penelitian : Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan antara pengetahuan gizi ibu dan asupan zat gizi makro dengan kejadian gizi kurang pada balita usia 0-59 bulan di Kelurahan Kelapa Lima, Kota Kupang. Metode Penelitian : Penelitian ini menggunakan desain cross-sectional dan dilaksanakan di Kelurahan Kelapa Lima dari April hingga Juni 2024. Populasi penelitian ini adalah 80 balita dengan sampel diambil secara total sampling. Data dikumpulkan melalui wawancara dan food recall 3x24 jam, kemudian dianalisis menggunakan uji chi-square. Hasil : Hasil penelitian menunjukan terdapat 66 ibu (94,3%) memiliki pengetahuan gizi yang baik, namun tidak terdapat hubungan signifikan antara pengetahuan gizi ibu dengan kejadian gizi kurang (p=0,62). Asupan protein lebih (58,6%), lemak cukup (81,4%), dan karbohidrat lebih (47,1%) juga tidak menunjukkan hubungan signifikan dengan kejadian gizi kurang (protein p=0,89, lemak p=0,77, karbohidrat p=0,40). Sebanyak 57 balita (81,4%) mengalami gizi kurang. Kesimpulan : Tidak terdapat hubungan yang signifikan antara pengetahuan gizi ibu dan asupan zat gizi makro dengan kejadian gizi kurang pada balita usia 0-59 bulan di Kelurahan Kelapa Lima, Kota Kupang.
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Pengetahuan gizi, asupan zat gizi makro, gizi kurang, balita. |
Subjects: | R Medicine > RV Botanic, Thomsonian, and eclectic medicine |
Divisions: | Jurusan Gizi Jurusan Gizi |
Depositing User: | kristinawati tue |
Date Deposited: | 09 Sep 2024 11:33 |
Last Modified: | 09 Sep 2024 11:33 |
URI: | http://repository.poltekeskupang.ac.id/id/eprint/5627 |
Actions (login required)
View Item |